Programming
Deklarasi Variable PHP
Selamat datang di GAPTECH-NO Berbagi seputar Tips dan Trik, Teknologi dan Pemrograman.
Pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang bagaimana pendeklarasian dan inisialisasi pada PHP.
Sebuah variabel akan secara otomatis dideklarasikan dalam PHP ketika variable tersebut sudah mempunyai nilai. Untuk memberikan nilai kedalam variabel tersebut gunakan operator assignment (=).
Berikut Contoh Penulisan Variable dalam PHP :
Penjelasannya : $nama berisi nilainya betipe data String jadi untuk memberikan nilai didalmnya membutuhkan tanda petik ( " " ) yang mengapitnya agar tidak terjadi sebuah error. namun berbeda dengan $tahun, ia tidak diapit tanda petik karena nilainya betipe data Integer sehingga tidak memerlukan tanda petik seperti $nama.
didalam PHP untuk menuliskan variable dan memberikan nilai didalamnnya kita tidak memerlukan pendeklarasian tipe data terlebih dahulu seperti bahasa pemrograman yang lain, dimana dalam bahasa pemrograman yang lain dibutuhkan pendeklarasian tipe data terlebih dahulu, jika tidak maka akan terjadi sebuah error didalamnya. kita ambil contoh bahasa pemrograman java
lalu bagaimana cara kita mencetak atau menampilkan nilai variable yang sebelumnya kita buat ? berbeda dengan pemrograman java, dimana pada java kita menuliskan System.out.println(), pada php kita menuliskan.
Berikut contohnya :
Demikian pembahasan kali ini tentang bagaimana cara mendeklarasikan dan inisialisasi variable pada pemrograman php, semoga bermanfaat buat temen temen semua, dan jangan lupa dishare agar temen dari temen temen semua juga pada pinter.
Pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang bagaimana pendeklarasian dan inisialisasi pada PHP.
Deklarasi Variabel dan Inisialisasi
Variabel adalah tempat penyimpan sementara untuk menyimpan suatu nilai, seperti angka, string, array, atau hasil dari fungsi. variable dapat menyimpan data yang dimana nantinya dapat kita panggil berulang kali dengan cara memanggil nama dari variable tersebut, Variable pada PHP selalu diawali dengan tanda $ lalu diikuti nama variablenya. catatan saja, pada pemrograman PHP setiap codenya selalu diakhiri dengan titik koma ( ; ).$namavariable
Sebuah variabel akan secara otomatis dideklarasikan dalam PHP ketika variable tersebut sudah mempunyai nilai. Untuk memberikan nilai kedalam variabel tersebut gunakan operator assignment (=).
Berikut Contoh Penulisan Variable dalam PHP :
<*?php $nama = "GAPTECH-NO"; $tahun = 2018; ?*> nb : Hilangkan tanda bintang
Penjelasannya : $nama berisi nilainya betipe data String jadi untuk memberikan nilai didalmnya membutuhkan tanda petik ( " " ) yang mengapitnya agar tidak terjadi sebuah error. namun berbeda dengan $tahun, ia tidak diapit tanda petik karena nilainya betipe data Integer sehingga tidak memerlukan tanda petik seperti $nama.
didalam PHP untuk menuliskan variable dan memberikan nilai didalamnnya kita tidak memerlukan pendeklarasian tipe data terlebih dahulu seperti bahasa pemrograman yang lain, dimana dalam bahasa pemrograman yang lain dibutuhkan pendeklarasian tipe data terlebih dahulu, jika tidak maka akan terjadi sebuah error didalamnya. kita ambil contoh bahasa pemrograman java
public static void main(String[] args) { // Mendeklarasikan tipe data variabel int nilaiInt; char nilaikarakter; double nilaidesimal; boolean nilakondisi; // Memberikan nilai kedalam variabel nilaiInt = 10; nilaiKarakter = 'GAPTECH-NO'; nilaidesimal = 5.4; nilaikondisi = true; // Menampilkan hasil System.out.println(); System.out.println("nilaiInt = " + nilaiInt); System.out.println("nilaidesimal = " + nilaidesimal); System.out.println("nilaikondisi = " + nilaikondisi); System.out.println("nilaiKarakter = " + nilaiKarakter); }
lalu bagaimana cara kita mencetak atau menampilkan nilai variable yang sebelumnya kita buat ? berbeda dengan pemrograman java, dimana pada java kita menuliskan System.out.println(), pada php kita menuliskan.
echo " ";
Berikut contohnya :
<*?php $nama = "GAPTECH-NO"; $tahun = 2018; echo $nama; echo $tahun; ?*> nb : Hilangkan tanda bintang
Aturan Penamaan Variable PHP
- Nama variabel harus diawali dengan huruf atau underscore “_” dan tidak boleh diawali dengan angka.
<*?php $nama = "GAPTECH-NO"; // benar $_nama = "GAPTECH-NO"; // benar $1nama = "GAPTECH-NO"; //salah ?*> nb : Hilangkan tanda bintang
- Nama variabel tidak boleh terdiri dari selain karakter alpha-numeric dan underscore ( a-Z, 0-9, dan _ ).
<*?php $nama = "GAPTECH-NO"; // benar $_nama = "GAPTECH-NO"; // benar $nama12 = "GAPTECH-NO"; //benar $n@m@ = "GAPTECH-NO"; //salah $#n/m = "GAPTECH-NO"; //salah ?*> nb : Hilangkan tanda bintang
- Tidak mengandung spasi (spaces).
<*?php $nama_saya = "GAPTECH-NO"; // benar $nama saya = "GAPTECH-NO"; // salah ?*> nb : Hilangkan tanda bintang
Demikian pembahasan kali ini tentang bagaimana cara mendeklarasikan dan inisialisasi variable pada pemrograman php, semoga bermanfaat buat temen temen semua, dan jangan lupa dishare agar temen dari temen temen semua juga pada pinter.
No comments